Syukur Dihari Lahirku
Alhamdulillah.. Ya Allah.. Engkau masing memberikan kesempatan untuk menikmati dunia mu ini.. Engkau masih memberi waktu untuk ku memperbaiki semua perbuatan ku ini.. Memberikan aku kehidupan hingga umur ku yang ke 20 tahun ini.. Memberikan ku nafas hingga ku terjaga di pagi hari ini.. Memberikan ku kasih sayang dari semua mahkluk mu di dunia ini.. Memberikan ku rejeki hingga ku dapat menjalankan hidupku ini.. Memberikan orang tua yang double untuk saat ini hinggau kasih sayang ku juga berlimpah.. Memberikan ku teman-teman, sahabat-sahabat yang slalu ada untuk menemani hari-hari ku slama ini.. Memberikan ku keluarga yang tak ada hubungan darah tetapi penuh dengan cinta dan kasih.. Memberikan ku ilmu yang berlimpah sehingga ku tidak tergolong orang-orang yang merugi karena ilmu.. Memberikan ku kesehatan... Memberikan ku semua yang ku butuhkan bukan yang ku minta.. Memberikan ku kekuatan untuk melewati semua yang terja...